-Sooyoung POV-
Hari ini, hari yang sangat menyenangkan bagiku. Karna dihari ini tepat ulang tahun Kyuhyun oppa. pagi-pagi seperti ini aku sudah pergi kerumah Yoona. Aku minta ditemani ketoko kue. tingtongggg~~~~ "siapa??" teriak Yoona dari dalam rumahnya. "Sooyoungie~" teriak ku yang tak kalah hebatnya (?) "ohyaa masuk! dirumahku tidak ada siapa-siapa" kata Yoona yang sepertinya lagi sibuk. Saat aku masuk kedalam rumahnya benar saja. Yoona sedang mencuci piring. "Yoona, maukah kau antar aku ke toko kue?" tanyaku pada Yoona. "buat apa? beli kue? mengapa kau tak membuatnya saja Youngie?" tanya Yoona. "aku tak punya bahannya. kau mau antarkan aku ke Supermarket?" tanyaku balik. "Youngie youngie, tadi ketoko kue sekarang ke supermarket. yang bener kemana nih?" tanya Yoona sambil tertawa kecil. "Supermarket!" jawabku tegas. "aku berubah pikiran, sepertinya kalau aku yang buat kuenya lebih spesial ya?" tanyaku lagi pada Yoona. "yap!! nanti aku bantu deh memilihkan bahannya~" kata Yoona sambil menunjukan jempolnya.
Aku dan Yoona memilih untuk berjalan kaki karna supermarketnya lumayan dekat dari rumah Yoona. "kau janjian kapan dengan Kyuhyun oppa?" tanya Yoona. "nanti jam 3 sore. dia bilang aku yang harus mengundang anak SNSD. jadi, kau harus ikut oke?" kataku sambil mengedipkan satu dari mataku. "apa ada Kibum?" tanya Yoona penasaran. "aku tak tau, semoga saja ada. kemarin sih oppa bilang mau ngajak Kibum juga. seluruh anak-anak Super Junior diundang kok ^^" jawabku lancar. "jjinja? waaa aku kangen sama Kibum oppa. jadi tidak sabar. nanti aku akan menggunakan kostum yang bagus deh. chayyoooooo!!!!!" kata Yoona saking girangnya. "halaahh... yasudah ayo masuk" ajakku.
di Supermarket~
sesampainya disupermarket, Yoona memilih-milih bahan yang tepat untuk dijadikan kue. sedangkan aku memilih-milih rangkaian bunga untuk Kyuhyun oppa. aku mengkombinasikan warna biru dan pink dibunga ini. setelah aku selesai memilh rangkaian bunga aku menghampiri Yoona yang masih sibuk mencari bahan."apa kau bingung?" tanyaku. "tidak, hey cepat sekali kau memilih rangkaian bunga. boleh kulihat?" tanya Yoona. "wahh bagus pink biru" kata Yoona terkagum. aku hanya tersenyum mendengar decak kagumnya.
di rumah Sooyoung~
kini aku ingin membuat kue dengan bantuan Yoona. tingtong~~~ "siapa ya?" teriakku dari dalam. "Yuri Soo" kata Yuri dari luar. "heyy masuk" kataku sambil berlari ingin membukakan pintu. "sedang apa kau Youngie?" tanya Yuri heran. "membuat kue, apa kau ingin membantuku? ada Yoona juga" kataku sambil tersenyum. "ah pasti seru baiklah~" kata Yuri setuju. "ohya nanti kau datang ke ultah Kyuhyun oppa ya?" kataku pada Yuri. "iya tadi dia sudah mengSMSku" kata Yuri santai. "Yonnaaaaaaaaaaaaaaa~~~" teriak Yuri setelah sampai didapur. "eh kau, mana Youngie?" tanya Yoona. "tuh~" tunjuk Yuri. "ada apa?" kataku heran. "kuenya sudah jadi, coba lihat" tunjuk Yoona. "waaaahh jeongmal gamsahamnida Yoona~"
setelah Yoona dan Yuri pulang aku menelpon Tiffany. agar kami berangkat bareng *nebeng wkk :p
"annyeong Fany, nanti bisakah kita berangkat bersama?"
"oh annyeong Youngie, pasti bisa kok^^"
"baik kutunggu kau dirumahku yaa"
"ne Youngie~"
"yasudah aku siap-siap dulu ya hahaha"
"cieee, baiklaah. sampai bertemu nanti. byeeee"
telpon terputus~
aku segera bersiap-siap untuk datang ke ultah Kyuhyun oppa. aku memilih gaun yang bagus. gaun ini pemberian eomma waktu aku ulang tahun. warnanya putih. aku kepang rambutku ini, aku sanggul. aku berdandan secantik mungkin tapi tetap natural.
tapi disaat aku berdandan, tiba-tiba saja Yesung oppa menelponku.
drt...drt...drtt..
"annyeong, apa ini Sooyoung-ssi?"
"ne oppa, ada apa?"
"sekarang juga kau harus kerumah sakit Seoul"
"kenapa aku harus kesana oppa, aku ingin datang keacara ultah Kyuhyun oppa"
dan tiba-tiba saja feelingku tidak enak. ku dengar dari sebrang telpon sana terdengar suara rampasan Handphone. kini aku beralih berbicara kepada Sungmin oppa. bukan Yesung oppa lagi.
"YOUNGIE, KYUHYUN KECELAKAAN"
deg..... jantungku terasa berhenti
"jinjja?
"iya! cepat kesini, Siwon yang menunggumu dibawah."
"ah iyaiya"
telpon terputus~
aku bergegas mengganti gaun ku. sanggul rambut ku ini, kuuraikan lagi. aku memakai sepatu putih, jaket putih, serta celana jeans hitam. dan saat aku turun kebawah ternyata Tiffany sudah ada didepan rumahku. "Youngie, kau sudah siap?" tanya Fany. "ne, kau tau semua?" tanyaku balik. "ne, ayo cepat. bawa juga kuemu itu biar Kyuhyun terhibur" kata Fany menambahkan.
Tiffany membawa mobil sangat kencang. namun tetap berhati-hati. dan akhirnya....
Dirumah sakit~
"kau sudah sampai? ayo cepat, anak SNSD dan Super Junior sudah ada diruangan" kata Siwon oppa yang sudah menunggu kami. selama di lift aku sangat deg deg an. apa yang terjadi dengan Kyuhyun oppa? sesampainya di kamar Kyuhyun ku lihat teman-teman ku dari SNSD serta oppa dari Super Junior sedang duduk. mereka seperti memasang raut sedih diwajahnya. aku makin khawatir.
"Youngie, bawa sini kue dan bunganya. biar aku dan Yuri yg memegangnya" kata Yoona. aku segera memberi kue dan bunganya. aku lihat Yoona tak memakai gaun seperti apa yang dibilangnya. "Youngie, jenguklah Kyuhyun, dia disana. ku rasa hanya dirimu yang bisa membuatnya tenang" kata Sungmin oppa sembari tersenyum sendu. tanpa aba-aba aku langsung menuju ke tempat tidur Kyuhyun oppa. ku lihat dia berbaring lemas. oh oppaa apa yang terjadi.
"oppa...." sapaku lirih. Kyuhyun oppa mencoba membuka matanya. setelah dia melihatku dia tersenyum. "oppaaaa kau sedang ulang tahun tapi mengapa.... mengapa begini" kataku menahan tangis. "aku tadi ingin menjemputmu... tapi motorku bertabrakan dengan mobil." jawab Kyuhyun oppa. aku terdiam. "oppaaaa seandainya kau tak menjemputku pasti tidak akan terjadi seperti ini" kataku lagi dengan lirih dan tidak ku sangka air mataku jatuh. "Youngie, jangan sedih. aku masih mencintaimu. demi dirimu aku lakukan apa saja" kata Kyuhyun oppa mengelap air mataku. Kyuhyun oppa berusaha duduk namun... "oppa apa yang kau lakukan?" tanyaku. "aku ingin duduk" katanya. "pelan-pelan oppa" kataku sambil membantunya.
"saengil chukka hamnida saengil chukka hamnida" seru anak-anak SNSD dan Super Junior. aku dan Kyuhyun tersenyum. Yoona segera memberikan kue kepada Kyuhyun oppa. "siapa yang buat kue ini? cantik sekali" kata Kyuhyun terpesona. "Youngie, meski ada bantuan dariku" kata Yoona. Kyuhyun oppa segera melihatku sambil tersenyum. namun beberapa saat kemudian Kyuhyun oppa terharu. "oppaa, kenapa?" tanyaku khawatir. "saranghaeyo Choi Sooyoung" kata Kyuhyun oppa memelukku. member SNSD dan Super Junior semua bertepuk tangan. Kyuhyun oppa mengelus rambutku. dan setelah memelukku aku segera melepasnya dan memberikan bunga. "oppa, ini bunga untukmu, aku rangkai sendiri tanpa dibantu siapa-siapa" kataku tersenyum. Kyuhyun oppa pun ikut tersenyum. dan akhirnya Kyuhyun oppa meniup lilin dan make a wish. kue itu dipotong dan dibagikan kepada member SNSD dan Super Junior. aku menyuapi Kyuhyun oppa. sedangkan yang lain asik tertawa. 'get well soon oppa' kataku dalam hati.
-----THE END-----
Ahh romantis banget Kyu! *meleleh
BalasHapusWah enak banget soo eonni di sayang kyuppa,,,^^
BalasHapus